Share

Pernikahan

Bagian 14 

Pernikahan 

 “Kalau begitu cepat selesaikan, atau aku telan semua manusia di dalam ruangan ini!” sahut Arya dengan suara yang juga ditekan.

 Tak lama setelah itu sang designer memberikan buket bunga satu lagi pada Arya. Lelaki setengah harimau itu lagi merasa indra penciumannya terganggu. Detik demi detik ia menunggu sambil menggenggam paksa tangan Mita. 

 “Ya ampun, bisa patah tanganku lama-lama ini.” 

 Pagelaran pakaian pengantin selesai, tetapi netra kuning Arya tak lepas dari memandang Erick yang duduk di kuris VVIP. Mita bahkan menarik paksa dirinya agar mengikutinya ke ruang ganti. Sayangnya, mereka harus menunggu beberapa saat hingga ruang ganti kosong. 

 “Sekali lagi kau menyeretku ke dalam ur

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status