Share

122. Mencekam

Bagas pun seketika langsung tergugu, ia bahkan tidak mengerti apa yang terjadi pada tubuhnya sendiri. Dengan penuh rasa heran, ia pun kemudian membatin.

"Siapa kamu?" batinnya.

Namun di luar dugaan, tubuhnya justru bereaksi dan malah langsung menjawab pertanyaannya.

"Aku adalah dirimu." ucapnya.

Bagas pun langsung terkejut. "'Bagaimana mungkin aku berbicara pada diriku sendiri." batinnya lagi.

"Aku adalah dirimu, dan dirimu adalah aku. Kita satu, jadi berhenti membaca itu!" jelasnya lagi pada diri sendiri.

Bagas pun kini mulai ragu akan melanjutkan, atau bahkan menghentikan apa yang ia lakukan. Hingga suara seseorang yang teramat ia rindukan, kembali terdengar memanggil namanya. Bagas pun langsung tersadar dan kembali teringat akan mantan istrinya yang sedang membaca ayat-ayat suci Al-Quran.

Hingga akhirnya, Bagas memutuskan untuk kembali melanjutkan bacaan surah yang ia baca. Namun tiba-tiba, dirinya mendadak tergelak, wajahnya bahkan tersenyum pad
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status