Share

Catatan kecil Yana

Bab 51

Catatan kecil Yana

Arif tak sengaja melihat halaman yang bertaburan bunga Edelweis tersebut, dan Arif tercengang ketika membaca lembar demi lembar isi buku kecil tersebut.

14 Mei 2021

[Hari ini aku sangat sedih, karena ibu tidak mengizinkan aku untuk memasak ayam bumbu yang kemaren di olah sama Mas Arif, padahal, Mas Arif niatnya ngolah ayam bumbu untuk di masak ketika Dila mau makan, mungkin aku kurang bersyukur menjadi seorang istri, sehingg di kasih cobaan punya mertua yang tidak pernah menyukaiku.]

Arif menarik napas saat membaca tulisan tangan Yana yang indah di atas buku note kecil tersebut.

Arif membuka halaman berikutnya.

20 Juni 2021

[Aku sangat kecewa sama Mas Arif, dengan kasarnya, Mas Arif menjambak rambutku dan menampar pipiku, hanya karena aku protes dengan pengurangan uang belanja. Bagaimana aku tidak protes, uang satu juta rupiah selama satu bulan bisa dipakai buat apa? Sedangkan kebutuhan diapers Dila dan susunya saja sudah memakan hampir satu juta. Aku jualan
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status