Share

Bab 251: Tidak Mau ...

“Hi Dad, Mom.” Al menyengir tanpa dosa, karena memang anak itu tidak tahu kesalahannya.

“Kenapa kamu menghubungi anak itu lagi? Bukankah aku bilang jangan ganggu dia!” El memijat pelipis yang terasa pusing. “Daddy-nya tidak suka mereka dekat anak laki-laki, jadi … menjauhlah!” Ia mengibaskan tangan.

Mendengar pernyataan itu membuat El kebingungan, apa alasan orang tua temannya itu melarang berkomunikasi? Padahal selama ini Al tidak pernah melakukan kenakalan.

Meskipun terkadang terlihat dewasa, Al tetaplah anak-anak yang tidak mengerti isi pikiran pria matang terutama para ayah. Anak itu mengerjapkan mata jernihnya menatap Livy dan El, lalu mengangkat bahu.

“Begini jagoan … biasanya seorang ayah akan menjaga dengan sepenuh jiwa dan raga putri kecilnya, dan tidak mau kehilangan kasih sayang dari anak perempuannya karena direbut orang lain.”

Ucapan El menambah kadar kebingungan menyelimuti isi kepala Al. Anak itu geleng-geleng kepala, dan melirik Livy di balik punggung sang ayah, seolah
NACL

Selamat hari senin(◠‿・)—☆ Selalu semangat Kakak Kira-kira masih ada kah yg baca sampai di sini? Boleh komen ya semangatin aku ( ´◡‿ゝ◡`)

| Sukai
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (2)
goodnovel comment avatar
NACL
uluuuuhhh makasih kakak terharu aku dikomen
goodnovel comment avatar
Rizqi
wah, jadi cinta segi berapa ini? hahahaha
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status