Share

Maaf, Istriku Tidak Dijual

Ketika kembali ke villa milik Brian di tepi Pantai Pabean untuk sarapan pagi, Suzy dibuat takjub. Komplek villa yang megah yang dimiliki oleh suaminya sangat luas. Rasanya dia bisa tersesat bila tidak diantarkan oleh karyawan Brian ke unit yang akan mereka tempati.

"Wow, keren sekali lho villa punya Mas Brian!" puji Suzy dengan kekaguman yang tak dapat ditutupi.

Penataan villa yang diberi nama Bali Heavenly Bliss Villa itu sungguh menarik. Ada kesan homy dan juga asri menyatu dengan alam yang memang indah bak surga dunia.

Pohon-pohon Frangipani yang sedang berbunga rimbun menguarkan aroma wangi manis di sekitar jalan setapak yang juga ditanami rumpun bunga mawar Perancis yang juga sedang berbunga dan pohon bonsai berbentuk unik.

Sebuah kolam renang yang tersedia sebagai fasilitas tamu villa tersebut membentang luas berair jernih kebiruan tertimpa sinar matahari pagi. Suzy yang berjalan di tepi kolam renang menggandeng lekuk lengan suaminya pun berkata, "Aku jadi pengin berenang deh M
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Erni Erniati
weeeh Carlos terang terangan banget deh klo ngincer Suzy. sayangnya gk semudah itu mas broooo
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status