Share

Bab 69 : 69

Penerbangan Ghazi dan Divya mengalami keterlambatan selama dua jam saat transit di Kuala Lumpur. Hingga mereka tiba di pulau Maladewa tepat jam sembilan pagi. Mereka disambut oleh guyuran hujan. Musim penghujan juga melanda negeri tersebut. Divya berulangkali menguap karena sepanjang perjalanan dia hanya tidur, jika tidak begitu, ia menghabiskan masa dengan merebahkan tubuhnya di tempat.

Begitu pesawatnya landing di bandara internasional Velana, semangatnya bangkit seketika. Rasa kantuk dan bosan yang sempat menyerangnya seketika terusir begitu saja. Gadis itu sibuk menyapu seluruh pemandangan yang tersaji. Hujan dan hawa dingin yang tengah melanda tidak menyurutkan niatnya untuk lekas menjelajah pulau itu.

“Setelah meletakkan barang ini, aku ingin lekas mengeksplor, Maladewa!” seru Divya. Ia mencengkeram lengan suaminya dengan posesif. Bahkan tidak lupa untuk menunjukkan bahasa cintanya dengan snetuhan brutal. Divya menggigit lengan Ghazi secara terang-terangan. Ghazi hanya mengerutk
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status