Share

Can't Falling in Love Twice

Raut bingung terlihat pada wajah Roth menyaksikan sikap Nina dan Elba yang sangat aneh. Sebelumnya mereka tampak rukun dan saling menyayangi. Namun saat ini, keduanya seperti dua kutub. Saling membuang muka dengan segan.

Sementara itu, Tache masih berdiskusi dengan dua pengikut barunya. Clod dan Drew. Kedua remaja tersebut terlihat takjub akan segala informasi mengenai kekompakan klan atau perkumpulan serigala pada umumnya.

“Apakah menurutmu, Drew juga akan berubah seperti aku, Tache?” tanya Clod dengan cemas.

Ia berharap adiknya bisa menjadi sepertinya. Jika tidak, akan sulit bagi Clod melindungi dan menjaga Drew yang pasti memiliki dunia yang berbeda dengannya.

“Terkadang seseorang mengalami perubahan yang tidak menentu. Ada yang cepat dan tepat waktu, tapi ada juga yang sangat lambat. Untuk perempuan, biasanya berubah sangat lambat. Aku berubah waktu berusia sembilan belas tahun. Dua tahun lalu,” terang Tache.

“Tapi

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status