Share

Bab 32 Salah Memilih Istri

"Memangnya kenapa tidak boleh?" tanya Lita dengan raut wajah penuh penasaran.

"Pokoknya tidak boleh?" jawab Fernando tak jelas.

Lita yang sedang emosi merasa tidak ingin dikekang saat ini. Meskipun oleh suaminya sendiri. Ia kemudian memberontak.

"Berarti, aku juga tidak punya alasan untuk mematuhi perintahmu yang konyol itu," ujar Lita dengan nada mengejek.

"Kamu–" Fernando menunjuk Lita dengan jari telunjuknya. Tetapi wanita itu makin bertindak kurang ajar kepadanya.

"Terima kasih," ucap Lita sambil membalikkan badan. Kemudian kembali ke kamarnya. Ia menghela napas sambil mengibaskan tangannya, seakan tak memedulikan lagi reaksi dari suaminya.

Rahang Fernando mengeras. Ia sudah tidak mampu lagi menahan emosinya. Ia mengejar istrinya lalu mencengkeram erat lengannya. Membuat wanita itu memekik kesakitan.

"Aarrggghhh. Sakit!" Lita mengibaskan tangannya. Dan dia berhasil melepaskan cengkraman tangan Fernando. Dengan raut wajah menahan kesakitan ia mengelus lengannya yang terasa panas.

"
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status