Share

KEKUATAN TAK TERDUGA

“Siapa yang lakuin ini, Vin?”

“Enggak tau, Pi. Begitu Vino kemari, udah dalam keadaan begitu.”

“Aneh! Gak mungkin bangsa serigala. Jangankan mereka, sesama bangsa vampir pun gak bisa kemari. Area ini adalah wilayah privasi keluarga Gustav,” jelas Tuan Gustav.

“Berarti ada yang paham pintu rahasia kita, Pi,” sahut Alice seraya menatap Bik Sumi yang telah siuman.

Wanita yang telah jadi bagian bangsa vampir sejak mengandung Alexander tersebut mengedarkan pandangan ke sekeliling perangkap. Dia tak bisa melihat kehadiran Tuan Gustav bersama kedua anaknya.

Mereka membahas tentang pelaku penyekap Bik Sumi secara serius karena tak mau area privasi keluarga Gustav terkontaminasi. Tiba-tiba secara mengejutkan Vino mendapat panggilan dari Sandra lewat telepati. Pria beriris mata abu-abu tersebut memberi kode kepada yang lain. Tuan Gustav dan Alice segera menganggukkan kepala.

“Kamu ada di mana, Sayang?” tanya Vino dengan perasaan khawatir.

“Abang, sabar, ya. Bentar lagi aku ke sana bareng Mami,”
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status