Share

BAB 34 A

WANITA KEDUA 34 A

Oleh: Kenong Auliya Zhafira

Melihat sesuatu yang mengingatkan seseorang dan menghubungkan pada satu peristiwa pasti menimbulkan keingintahuan. Bahkan, mungkin bisa memberikan jawaban yang sejak dulu menjadi sebuah teka-teki dan pertanyaan besar.

Wanita yang sibuk dengan pikirannya sendiri masih menatap gelang dengan liontin hati di dekat pengait tanpa berkedip. Ada rasa ingin bertanya sangat menggebu yang tertahan di dada. Akan tetapi, panggilan sang pemilik swalayan menyadarkan Yula yang sengaja ingin memberitahu siapa dalang di balik kegaduhan hari ini.

"Yula?! Ada apa kamu ke sini?" Lian memanggil dan mengulang pertanyaan kedua kali, sedangkan Aksa tertunduk malu.

"Em, a-anu, Pak ... saya sudah tahu siapa yang menyebarkan gambar tangkapan layar chatnya Thifa," jawab Yula sedikit gagap.

Kedua pria itu seketika saling tatap. Namun, Lian memberikan ruang terlebih dulu pada wanita di depannya untuk duduk dan menceritakan sedetail mungkin siapa orangnya.

"Duduk du
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status