Share

Bab 77: Konflik Ayah dan Anak

Jhonatan terburu-buru datang ke rumah sakit. Dia merasa lega saat kini Lola sedang ditemani oleh Joyce di samping ibunya. Kondisi Lola masih terlihat sama seperti sebelum dirinya pergi. Lola kini nampak lebih pendiam.

"Lola, ini aku bawakan beberapa roti untukmu. Makanlah dulu. Wajahmu sangat pucat." Jhonatan menyerahkan satu kantung kresek berisi roti pada Lola.

Lola menerimanya dengan perlahan sambil tersenyum kecil. "Terima kasih, Kak."

Lola memakan rotinya dengan perlahan. Kakak tirinya itu diam-diam memperhatikannya makan. Jhonatan lalu berpaling pada Joyce yang kini sedang menyuapi ibu mereka.

"Joyce, apa tidak apa-apa jika hari ini kau berjaga di rumah sakit sendirian?"

Joyce terdiam di tempatnya, cukup terkejut dengan pertanyaan Jhonatan yang tiba-tiba. "Tidak apa-apa, Tuan Muda. Saya bisa menangani Nyonya seorang diri. Kalian berdua beristirahatlah di rumah. Kalian pasti kelelahan."

"Terima kasih, Joyce."

Mendengar percakapan kedua orang di dekatnya, jantung Lola mendadak seo
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status