Share

ENAM PULUH DUA

Adi melempar semua barang-barang di depan Maya dan menghancurkan semua benda berharga yang bisa dilihatnya, dia memutuskan pulang ke Indonesia demi mencari tahu masa lalu dan inilah hasil yang didapat.

Kejahatan satu demi satu istri kesayangan dan anak-anaknya bermunculan.

"KAMU TEGA MENCULIK ANAKKU?!"

Maya tidak kalah sengit membalas teriakan suaminya. "WAKTU ITU KAMU BILANG SANGAT MEMBENCI ADELIO DAN INGIN MELENYAPKANNYA! AKU MELAKUKAN ITU DEMI KAMU!"

"DEMI AKU?!"

"Kenapa? apa karena Sarah ternyata bukan pembunuh seperti di dalam pikiran kamu makanya kamu berubah pikiran?!"

"Aku sudah bilang padamu untuk percaya padaku."

"BAGAIMANA BISA AKU PERCAYA?!" teriak Maya. "Aku berusaha percaya padamu tapi ternyata kamu menikahi wanita lain."

"Karena kamu menikah duluan dan melahirkan Ana dan Adit!"

"Aku memang menikah duluan karena takut menunggu terlalu lama, tapi tidak kusangka ternyata mantan suamiku melakukan kekerasan. Hal yang sama kamu lakukan sekarang."

"Berhentilah berpikir menjadi
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status