Share

Lakukan Dengan Benar

Kania tidak percaya dengan apa yang dilakukan. Riuh gaduh suara-suara yang berbisik diantara para tamu membuat Kania merasa canggung. Meski ia sangat nyaman dengan hangatnya pelukan Sean yang melingkupinya, tapi Kania cukup tahu diri. Ini pesta pernikahan seseorang dan ia tidak ingin merusaknya.

"Sean, lepaskan aku."

"Semoga kau juga bahagia, Kania."

Bisikan Sean yang terdengar lirih di telinganya membuat sesak itu semakin dalam. Kania berhenti melawan hingga Sean benar-benar melepaskan pelukan mereka beberapa detik kemudian.

"Maaf karena membuatmu harus datang kemari. Terimakasih,"

Kania hanya terdiam, tidak mampu menjawab apapun. Sungguh saat ini ia terlalu bingung bagaimana menanggapi tindakan Sean. Hatinya terasa sangat sesak hingga tidak mampu lagi melanjutkan sandiwaranya. Kenapa Sean selalu mempersulit dirinya saat hendak mengucapkan salam perpisahan? Harusnya semuanya sudah berakhir, lagipula Sean sudah memiliki orang lain.

"Ayo kita pergi Sayang,"

Kania seketika tergeragap sa
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status