Share

35. Inikah Bahagia?

Pertama kali bertemu Tantri dua puluh tahun yang lalu, Tristan juga sedang antre tiket nonton. Waktu itu belum ada order tiket online, jadi ketika sebuah film bagus diputar, penonton harus rela antre di bioskop. 

Kadang begitu sampai di hadapan petugas tiket, bangku di jam pertunjukkan yang diincar sudah habis sehingga harus memilih jam pertunjukkan berikutnya.

Tristan melihat antrean panjang itu. Ia paling malas antre. Ia kesal, gara-gara Andri si tukang ngaret, mereka berangkat mepet. Padahal Jakarta di Jumat malam itu macetnya tobat, apalagi dibarengi gerimis. Sudah sampai sini setelah berjam-jam macet, ia tak mau sampai batal. Apalagi ini film box office.

“Kita titip a

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status