Share

Bab 61. Rekaman CCTV

Kiara menatapku dengan tatapan heran. “Kenapa kamu membeli lingerie?”

Aku coba mencari alasan. “Emm … tadi karyawan toko yang menawari aku baju dinas. Aku pikir baju dinas untuk bekerja, tapi ternyata baju dinas untuk di atas kasur.”

Mendengar jawabanku, wajah Kiara terlihat semakin heran. “Kenapa kamu tidak menolaknya? Kenapa kamu malah membelinya?”

Aku hanya bisa menggaruk tengkukku sambil merasa kesal. “Sudahlah, tadi aku bingung, jadi asal ambil saja.”

Kiara yang kesal kemudian mengambil lingerie tersebut dan memasukkannya ke dalam paper bag kembali. “Ya sudah, aku tidak mau ambil yang ini,” ujarnya sambil menyodorkan paper bag tersebut kepadaku.

Aku tidak tega dan mencoba meyakinkannya, “Tapi aku sudah membelinya untukmu.”

Kiara merasa enggan dan berkata, “Aku tidak mau, kamu bisa memberikannya kepada Marissa.”

Aku merasa terdiam dan hanya bisa mengusap kasar wajahku dan meraih paper bag tersebut dari tangannya.

Aku lantas menaruh paper bag tersebut di atas meja dan menuju Kiara
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status