Share

Bab 47

Bab 47

      "Apa ...? Ibu simpan di rekening Celine?" Galih berucap menganga tidak percaya.

      Bu Farah bingung mau menanggapi dengan cara bagaimana.

     "Tenang! kamu tenang saja, Galih. Ibu yakin Celine bisa menghabdle uang itu dengan cara yang tepat. Bukankah dia adalah istrimu? Dia istri yang baik.  Lihat saja, belum begitu lama ia menjadi istrimu, dia sudah bisa membuatmu merasakan kebahagiaan dan rasa nyaman. Sedangkan Kiara dulu, tidak pernah," ujar Bu Farah.

     "Iya tapi kita rugi besar, Bu. Coba kalau dulu saya tidak bercerai dari Kiara. Sudah pasti hidup kita akan jauh lebih baik. Ayahnya Kiara orang terpandang. Banyak warisan. Mereka orang-orang kaya," tutur Galih.

     "Hmm ...," Bu Farah tidak langsung menjawab.

     Beliau nampak berpikir dengan mata memandang ke langit-langit.

     "Kalau saja Kiara

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Sinar Mentari
mertua tidak tahu adap
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status