Share

Kalina Minta Cerai (2)

Bab 50) Kalina Minta Cerai (2)

Kalina maju beberapa langkah dan berdiri tepat di depan Hendra yang gemetar. Untung saja ia terduduk di sofa yang kuat menahan bobot tubuhnya. Wanita itu memegang bahu Hendra, menekannya kuat-kuat.

"Kamu pikir tujuanku menikah denganmu itu apa, hah? Karena cinta? Makan tuh cinta! Dasar lelaki bodoh!" Kalina tertawa terbahak-bahak sembari mempererat pegangan tangannya.

Hendra meringis. Dia menepis keras tangan istrinya sehingga pegangan itu terlepas.

"Ternyata kamu memang perempuan tidak punya hati, Kalina. Aku memberimu kesempatan untuk menjadi istri yang baik, mengasuh Aira dan menjaganya bersama-sama dengan putrimu, tapi ternyata aku salah. Aku sudah salah menikahimu. Aku sudah salah menilaimu. Apa yang kuberikan padamu tak pernah bisa membuatmu puas." Hendra menelan ludahnya sendiri membasahi tenggorokannya yang kering. Hatinya bergemuruh, sangat kecewa.

"Sebelum aku bisa menguasai seluruh harta kalian, maka aku tidak akan pernah puas!"

"Oh, ya?" Enta
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status