Share

KECEMASAN CASANOVA

Rasa sakit dan kesal dirasakan oleh Belinda. Devano menatapnya dengan tatapan penuh kebencian. Belinda hanya cuek, dia sudah puas bisa memperlakukan Raina dan menceburkan dia ke kolam renang. Devano melihat Raina masih pingsan, dia segera menggendongnya. Sebelum pergi Devano menatap Belinda lagi dengan penuh kebencian.

“Mau sampai kapan kamu memperlakukan orang seperti ini? Dengar baik-baik, Belinda yang terhormat jika, Raina terjadi apa-apa atau dia sampai meninggal kamu harus bertanggung jawab jangan sampai kamu kabur, jika kabur aku akan mencarimu ke seluruh dunia dan asal perlu tahu. Aku tidak Sudi lagi bersamamu dan dengarkan baik-baik, Raina adalah istriku. PAHAM!” Devano membentak Belinda.

Semua orang yang ada di acara resepsi Rose tersentuh mendengar kata-kata Devano. Devano menggendong Raina dan semua mata tertuju kepada dua sejoli ini. Hatinya sakit istrinya diperlakukan seperti ini. Baginya, gadis ini adalah nyawanya. Devano langsung pergi ke rumah sakit sepertinya Raina t
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status