Share

Bab 622

"Neil ketemu seorang pelayan yang mirip Anas. Aku nggak punya waktu untuk membantu Neil. Tadi aku mau minta Neil menghubungi aku begitu mendapatkan informasi, tapi dia malah langsung pergi," Yvonne menjelaskan.

"Kamu memang tidak boleh mengurus terlalu banyak hal. Lihat, berat badanmu sendiri turun drastis. Kamu harus menjaga kesehatanmu juga," Shawn menasihati Yvonne.

Yvonne sadar, tubuhnya tidak selincah dan sebaik dulu. Yvonne stres menghadapi kehamilan pertama dan keduanya, terlalu banyak masalah yang terjadi.

Tanpa Leah dan Samantha, Yvonne mungkin sudah masuk rumah sakit.

Tiba-tiba Shawn merangkul pinggang Yvonne dan menggendongnya bak seorang tuan putri.

Yvonne terkejut dan refleks memeluk leher Shawn. Tindakan Shawn benar-benar membuat Yvonne kaget.

Yvonne memelototi Shawn. "Ini di luar, kamu nggak lihat banyak orang? Jangan main-main."

"Kenapa mesti malu? Kita adalah suami istri. Kamu lagi sakit, bukankah sudah semestinya aku merawat kamu?" Shawn menggendong Yvonne menuruni ta
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status