Share

Complicated : 26

Avina terlihat baru saja keluar dari kamar, kebetulan di hari libur kuliah dan Raska sedang tidak ada jadwal, makanya bisa bebas lagi. Tepatnya iseng jalan, ke manapun. Mendadak terhenti, dan mengintip dari balik tembok dari arah tangga menuju ruang tengah. Raska terlihat bersama Aldian.

Bisa dibilang sih, Aldian berusaha membiasakan diri dengan pribadi Raska yang sulit didekati. Ditambah kejadian dulu yang menimpanya, membuat Raska pernah melampiaskan emosi pada Aldian. Efeknya terlihat sekarang, sulit akrab. Ah bukan! Tepatnya, Aldian sulit memulai pembicaraan dengan Raska.

Raska sendiri, hanya melirik sejenak kemudian diam, diam, dan diam. Dari awal emang anti diajak berkumpul dan berbincang, makanya tidak peduli siapa pun yang mendekat. Raska tetap mengabaikan keberadaannya. Meski—yang mendekat adalah Aldian—ayah dari Avina.

“Kau benar-benar pulih biasa ‘kan?” Aldian masih penasaran dengan kondisi Raska, bisa dibilang masih suka

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status