Share

Rapat Pemegang Saham

“Siang ini Pak Bobby akan memberikan 30 persen saham miliknya di perusahaan utama ke sepupumu.”

Gio mengepalkan erat mendengar informasi dari seberang panggilan.

“Tapi ini belum enam bulan, kenapa Kakek sudah mau memberikan perusahaan itu ke Alaric?”

Suara Gio sangat tinggi. Dia emosi karena sang kakek memajukan jadwal dari yang seharusnya.

Gio seharusnya memiliki waktu tiga bulan lagi untuk membuat Alaric dan Emily berpisah agar syarat yang diberikan Bobby gagal terpenuhi, tapi siapa sangka sang kakek malah mengubah rencana.

“Ya, itu keputusan kakekmu. Pemberitahuan soal rapat pemegang saham diumumkan semalam, mungkin kakekmu sedang mengantisipasi sesuatu,” ucap pria dari seberang panggilan.

Gio mengepalkan telapak tangan erat. Dia akhirnya mematikan panggilan itu karena kesal.

“Agh! Sialan!”

Gio mengumpat sambil mendorong semua barang di meja hingga jatuh berserakan di lantai. Dia mengamuk untuk meluapkan kekesalannya atas keputusan sang kakek yang berubah.

“Alaric! Alaric! Terus sa
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (9)
goodnovel comment avatar
Voni Oktavia93
wah kakek punya firasat buruk nih buat dirinya sendiri moga aja kakek Bobby selalu sehat biar bisa liat cicitnya kelak
goodnovel comment avatar
wardah
wah emi dapet bagian saham juga ya ,,tapi setelah kakek g ada
goodnovel comment avatar
Titin Susiyana
koq q juga ikutan punya firasat buruk ya. jangan2 kakek boby udah tau bakalan dicelakain sama gigolo
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status