Share

BAB 74 : Memberitahu Sesuatu Tentang Aruna

Wanita muda itu, Ferliana, berdiri dengan kedua tangan mengepal erat. Matanya terhunus tajam pada Julian yang masih duduk, beberapa langkah dari Ferliana berdiri.

“Kau tahu tempat tinggal Aruna?!” Ferliana bergerak mendekati Julian duduk. “Kau tahu dan kau tidak bilang pada kami?! Kenapa kak Jul?!!” pekik Ferliana.

“Ferli! Tenanglah! Ini di kantor!” Julian menahan suaranya. Ia melihat ke kanan dan kiri, untung bagi Julian, jam makan siang telah lewat dan di kantin sudah tidak terlalu ramai.

“Jawab aku, kak Jul! Kau tahu tempat cewek sialan itu tinggal?!” Wajah Ferliana terlihat memerah menahan amarah. Kedua matanya menatap tajam ke arah Julian dengan pandangan menuntut jawaban.

“Dia kakakmu, bagaimana kau menyebutnya seperti itu?”

“Kenapa? Kau masih punya perasaan padanya? Iya?!”

“Ferliana, diamlah. Tenang! Kita bicara di kantorku,” ujar Julian sembari hendak

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (3)
goodnovel comment avatar
Joy
kirain bakal dobel up malam ini hikssss
goodnovel comment avatar
Handy Mustakim
lanjutin thor,.semangat
goodnovel comment avatar
Shelly Sheldon
semoga besok gak libur update. amin.
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status