Share

Bab 45

"Oh, oke. Kalau begitu, kamu potret ulang. Pakaianku harus bagus," ujar Moonela. Kemudian, dia mengeluarkan bedak untuk memperbaiki riasannya. Dia tidak ingin melewatkan kesempatan untuk memamerkan pakaiannya.

Kameramen itu pun agak bingung dengan sikapnya. Namun, dia tidak berani menolak karena kedua wanita ini adalah tamu istimewa yang diundang oleh tim produksi.

Setengah jam kemudian, mobil mereka akhirnya tiba di sebuah vila yang terletak di pinggiran kota. Lillia melihat ada beberapa mobil yang sudah terparkir di depan sana, sepertinya mereka bukan yang pertama tiba.

Tim produksi sudah mengatur set terlebih dahulu. Di halaman yang luas, terlihat beberapa peralatan yang sudah disiapkan. Masing-masing staf pun tampak sibuk. Selain para model, masih terlihat artis-artis Queen Entertainment di sana. Suasana terkesan ramai.

"Eh, lihat, lihat, apa itu mobil Lorraine?"

"Sepertinya begitu, mobil mereka berbeda dengan mobil kita."

Karena merupakan tamu istimewa, mobil yang ditumpangi Lilli
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status