Share

#Season 2 Part 13

Teo menepikan mobilnya. Ia berjalan keluar memutari mobil bagian depan kemudian berdiri di tepian jembatan fly over yang kami lewati. Wajahnya tampak gusar. Ia jelas gelisah perihal takdir yang baru saja terjadi di depan mata.

Aku melangkah turun. Turut serta merasakan kekacauan yang terjadi meski yang sebenarnya ia rasakan apa aku tak tahu pasti. Kuusap pelan lengannya lagi. Kubiarkan ia menumpahkan semuanya di sini, tanpa menyela sama sekali.

“Aku nggak sanggup kalau harus balik urus perusahaan,” ucap Teo setelah merasa jauh lebih tenang.

Aku menoleh. Melihat lurus ke arah mata birunya yang kini justru menatap langit yang sama birunya. “Kenapa begitu?”

“Pak Rama sudah bilang semua. Beberapa perusahaan penting milik Papa sengaja tidak diberikan aksesnya untuk Raline dan Baja.”

Ah, mereka berdua. Lagi-lagi aku harus mendengar dua nama yang tak henti ada di kehidupanku. Sebuah fakta pilu yang tak bisa kubantah keabsahannya. “Lalu?”

“Pak Rama bilang Papa menunjukku. Praktis aku harus ke
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status