Share

55. Penggoda yang Gagal

Bara menatap datar ke sekelilingnya. Memperhatikan sedari tadi seorang wanita dengan pakain formal, namun terbuka di belahan dada dan rok sepaha. Menggerakkan lidahnya, menjelaskan perjanjian kerja sama di antara mereka.

Candra menatap Bara, yang sepertinya tidak menyukai wanita di depan mereka. Padahal sebenarnya, perjanjian kerja sama tersebut sangat menguntungkan perusahaan.

“Bagaimana, Pak Barata?” tanyanya dengan suara dilembutkan.

“Penjelasan Anda sangat memukau, Ibu Delia.” Candra segera memberikan pujian.

Delia tersenyum bukan ke arah Candra. Namun ke arah Bara yang sekarang ikut menatapnya. Membuat wanita itu salah tingkah.

“Terima kasih, Pak Candra. Pak Barata, bagaimana tanggapan Bapak

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status