Share

BAB 31. SEHARI DI SEL POLISI.

Flora tidak bisa tidur,terus memikirkan kejadian yang menimpa Reno dan kelakuan Liza terhadapnya. Apakah Irene telah mencuci otak Liza, tapi kapan Irene bisa menjumpai Liza dan Ami , bukankah tidak mudah masuk ke lingkungan asrama tanpa tanda pengenal dari keluarga?

Tubuhnya bergetar ketakutan, membayangkan tubuh Reno penuh bilur-bilur bekas cambukan dan darah mengering di tubuhnya.Perasaan dan pikiran Flora terguncang hebat. Kejadian tadi membuat mental Flora tidak stabil, berimbas pada air susunya yang tidak mengalir seperti biasa membuat Dean menyesap dan menghisap kuat-kuat agar air susu yang diinginkan bisa keluar dengan lancar. Jemari kecilnya bergerak-gerak memegang payudara Flora, ada kegelisahan karena ASI menetes lambat. Akhirnya Dean merengek kemudian menangis, susah payah Flora memeras payudaranya serta mengubah posisi agar air susunya bisa keluar.

Dengan penuh perjuangan , Dean akhirnya bisa menyusu kemudian tertidur lelap .Flora tidak dapat memejamkan matanya, takut p
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status