Share

BAB 11 Suami Orang Lain

Suami Orang Lain

Aku mengetuk pintu rumah bu RT, dengan wajah yang berusaha ceria, karena aku tidak ingin sekalipun mengumbar aib rumah tangga. Bukan aib juga sebenarnya, namun semacam buku masalah rumah tangga yang belum jelas apa yang tertulis di dalamnya.

Aku menghela nafas panjang, beberapa detik setelah itu, pintu terbuka, rupanya pak Radit yang membuka pintu itu. Pak RT tampan yang selalu menjadi bahan perbincangan ibu ibu.

“Pak RT,” sapaku.

“Bu Hesti, mau cari istri saya?” tanya pak RT.

“Iya, bu RT ada?” tanyaku.

“Ada ada, ada di dalam, langsung masuk saja,” ucap pak RT yang kemudian mempersilahkanku masuk. Aku melihat pak RT dengan pandangan fokus, beberapa detik.

“Astagfirullah,” ucapku lirih, lalu segera merubah pandanganku.

Aku bukan suka, bukan pula tertarik, hanya sekejap memuaskan rasa penasaran. Pak RT ini sungguh memiliki tubuh yang tinggi atletis, dengan otot tubuh yang terbentuk sempurna. Dia teman satu pusat olahraga dengan mas Hanung, hanya saja mungkin pak RT lebi
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status