Share

Bab 57

Brianna segera mendorong Samantha yang tidak sadarkan diri masuk ke dalam pusat rehabilitasi, dan memanggil para suster dan dokter untuk memeriksa ibunya. Samantha segera ditangani oleh dokter di ruang penanganan khusus. Brianna menanti di luar ruangan dengan cemas.

"Dokter, bagaimana keadaan ibu saya, dok?" Tanya Brianna saat melihat dokter keluar dari dalam ruangan.

Dokter keluar dengan wajah yang muram. Tangannya dimasukkan kedalam saku jas putih yang melekat di tubuhnya, dan menghela nafasnya dengan kasar.

"Keadaan nyonya Samantha tidak baik." Kata dokter sambil menggelengkan kepalanya pelan.

"Saat ini kondisi nyonya Samantha sedang kritis. Kita berdoa saja semoga beliau bisa melewati masa kritis ini."

Kaki Brianna menjadi tidak bertenaga menopang tubuhnya. Brianna berpegangan pada pegangan di tembok rumah sakit untuk membantunya agar tidak terjatuh.

"Apa masih ada harapan, Dokter?" Tanya Brianna dengan suara lemah dan bergetar.

Dokter menggelengkan kepala pelan sebagai jawaban ya
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status