Share

Bab 12. Kesal

"Sekali lagi maaf ya."

"Ya, ya ya! Lupakan saja," jawab Yulia.

"Apa malam Minggu besok Kau ada acara?" tanya Adrian seraya menatap mata bening Yulia.

Mesin motornya kembali dimatikan oleh Adrian.

"Nggak ada sih, kenapa emang?" Yulia merasa heran, tumben Adrian mengajaknya keluar malam minggu.

"Aku pengin ngajak kamu keluar."

"Kemana?"

"Ada lah pokoknya. Bisa kan?"

"Oke."

"Sip, abis magrib aku jemput ya."

Yulia mengangguk, lalu Adrian pun melajukan motornya.

"Adrian mau mengajakku kemana ya?" Yulia bertanya pada dirinya sendiri.

'Ah aku harus dandan yang cantik, untuk malam minggu besok' Yulia bergumam sendiri.

Sedangkan di sudut lain, kini Adrian menemui Ilyas, dan mengajaknya bertemu malam minggu besok.

"Ke Taman Merpati, ngapain?" tanya Ilyas.

"Nongkrong aja biasa. Lo kan jomblo, jadi mending nongkrong bareng Gue!"

"Gue mencium bau-bau tak enak nih," tebak Ilyas.

"Ah suudzon mulu Lo ah! Udah datang aja ke taman merpati malam Minggu besok ya!"

Senyum Adrian mengembang melihat Ilyas
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status