Share

Melihat Pertemuan yang Salah

“Yang kurang dari Mori itu sebenarnya apa? Dia cukup lumayan—tunggu, di atas lumayan malah. Wajahnya cukup tampan, dia pintar, dan terus terang saja karirnya akan memiliki masa depan cemerlang di Shingi Fusaya. Tidak ada yang salah darinya,” kata Kyoko, sambil menyedot minumannya.

Mereka duduk di salah satu halaman cafe yang ada di seberang gedung kantor. Menghabiskan waktu istirahat. Kyoko mungkin brutal, tapi tidak mungkin berani membahas tentang Mori secara terang-terangan seperti itu di kantor.

“Kalau menurutmu dia sempurna, kenapa tidak kau saja yang mau mengambilnya ?” tanya Ayu, setengah jengkel.

“Dia tidak tertarik padaku— dan syukurlah. Aku tidak tertarik pada pria tiga dimensi.” Kyoko mengangkat bahu.

Ayu mendengus, tidak kaget mendengar kejujuran Kyoko. Setelah mengenal lebih jauh, Ayu kini tahu jika Kyoko adalah otaku*. Dia lebih menyukai tokoh manga dan anime daripada manusia sungguhan, karena itu dia ketus saat berhadapan dengan orang sungguhan. Dan seleranya pada pri
aisakurachan

*Otaku : Otaku adalah istilah bahasa Jepang yang digunakan untuk menyebut orang yang betul-betul menekuni hobi. Sejak paruh kedua dekade 1990-an, istilah Otaku mulai dikenal di luar Jepang untuk menyebut penggemar berat subkultur asal Jepang seperti anime dan manga

| Sukai
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
virnaputriberliani
wah wah wah ojisan sdh mulai ngedate nih utk seleksi calon istri.. ayuuuu sabar yaa.. pasti rasa cemburu ada kan ya?
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status