Share

CHAPTER 21

Bily mengernyit heran, bukannya di telpon tadi wanita itu berbicara baik-baik memintanya bertemu. Tapi, kenapa sikapnya kembali kasar?

“Kenapa?”

“Kenapa? Ya, karena aku ini istri orang!” sahut Raihan menekankan jawabannya, “apa alasan itu tidak cukup?”

“Lalu, untuk apa yang mencariku?”

“Aku mau tahu untuk apa kau bekerja di tempat suamiku?”

Bily mendecih, dipikirnya wanita itu memintanya bertemu karena sedang merindukannya dan mereka akan kembali seperti dulu. Ternyata…

“Aku ingin melihat langsung, pria macam apa yang sudah kau nikahi,” jawab Bily.

“Ho… sepenting itukah sampai kau bekerja di sana juga?”

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status