Share

CHAPTER 28

Olive dan Ellen menoleh ke arah Nico, tidak lama kemudian Olive menangis begitu menangkap tatapan kekhawatiran Nico. Nico berjalan menghampiri Olive dan memeluknya, dielusnya rambut Olive dengan lembut. Tampak jelas bahwa ia sangat menyayangi gadis itu, rasanya ia pun tak tahan melihat Olive kesakitan.

“Nico… aku tidak mau dioperasi… aku takut….” rengek Olive seakan mengadu kepada Nico.

Nico melepaskan pelukannya, dipegangnya pipi Olive sembari menatapnya lekat-lekat. “Olive… ini demi kebaikanmu, operasi itu tidak bahaya sama sekali.”

“Tapi….”

“Stttt… kau tidak perlu takut, aku pasti menemanimu. Bagaimana? Kamu mau, kan?”

“Janji, kau akan menemaniku?” Olive terlihat berharap.

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status