Share

Season 2: Part : 95B

"Kami hitung sampai tiga." Suara gertakan dan ancaman membuat aku semakin down. Aku mencoba menenangkan diri. Namun, suara riuh di luar membuat aku semakin nelangsa dan panik. "Kalian tidak bisa melarikan diri dalam kasus ini. Dan kami akan melaporkan kamu sesegera mungkin ke kepala desa."

Aku sudah tidak bisa berkata-kata lagi. Teror selalu datang silih berganti tiada henti. Namun, otakku berpikir sejenak. "Kenapa aku harus takut? Toh juga tidak ada salah dan dosaku dalam kasus ini. Kalau pun mereka mengkasuskannya, aku punya bukti yang kuat kalau bukti transfer itu palsu alias editan."

Bisa saja ini adalah cobaan. Akan tetapi, apa salah dan dosaku yang belum bisa termaafkan sehingga setitik kebahagiaan tidak pernah kucicipi setelah bercerai dengan Rusly? Apakah karena aku dan dia tidak rujuk? Atau ada salah dan dosa yang selama ini aku lakukan sehingga cobaan selalu datang tanpa mengetahui waktu dan tempat? Aku merenung sejenak.

Suara di depan rumah kini tidak ada lagi. Apakah merek
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status