Share

Chapter 35 Henry Telah Berubah

"Ah!" Rose merintih kesakitan saat Henry mendorongnya.

Henry langsung mendekati Kevin. "Ada apa? Kenapa kau menangis? Apa ada orang jahat yang menganggumu?"

"Aku ingin pulang! Papa, silahkan saja lakukan apa yang papa sukai dengan Kepala Sekolah. Aku akan melaporkan ini pada Mama." Kevin menatap Henry dengan penuh kemarahan. Dia berbalik pergi.

"Tunggu!"

"Tuan Jian, apa kau akan meninggalkan aku sendirian? Kakiku jadi semakin sakit." Rose mengeluh dengan manja.

"Maafkan aku, Nyonya Rose. Kau bisa menghubungi Asistenku untuk menjemputmu. " Henry masih mencoba berduka sopan.

Namun, Rose justru masih saja menahannya. "Tapi, aku ingin kau yang mengantarku. Apa kau tidak mau bertanggung jawab setelah--"

"Kepala Sekolah, apa kau ingin menguji kesabaranku? Jangan gunakan perkataan yang akan disalah pahami. Aku tidak ingin terlibat masalah." Henry menepis tangan Rose begitu saja dan pergi meninggalkannya.

"Sial! Ini semua gara-gara anak itu! Hampir saja aku memiliki Henry Jian."

***

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status