Share

Bab 23: Solusi

***

Perhatian Andin beralih pada Naura. Begitu juga denganku dan Mas Rafa. 

"Naura, jawab tante Andin dengan jujur!" ujar wanita itu. "Apakah ibumu sering bertemu dengan Om Arlan akhir-akhir ini?" tanyanya. 

Jantungku berdegup kencang mendengar itu. Pupil mataku pun melebar. 

Benar saja! Naura mengangguk, mengiakan pertanyaan Andin. 

"Apa?" teriak Mas Rafa. " Ibumu pernah bertemu dengan Arlan sebelum ini, Naura?" tanyanya dengan suara yang kencang. Membuat tubuh kecil Naura menciut ketakutan. Naura mengangguk. "I-iya Ayah," cicitnya. Lalu ia berlari kembali ke kamar kami.

Api amarah berkubang di wajah Mas Rafa setelah itu. 

"Mas aku bisa jelaskan. Mas salah paham," 

"Apalagi yang mau kamu jelaskan Mbak? Tadi Mbak sendiri yang bilang Naura akan berkata jujur. Jawabannya tentu mewakili perbuatan Mbak selama ini di belakang Mas Rafa," ucap Andin sambil tersenyum sinis. 

"Sudah Mas, ceraika

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Izha Effendi
semangat andin,hancurkan tu si zahra.pokoknya pelakor harus menang thor..jgn kasih istri sah menang.bikin dia sensara
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status