Share

JALAN JALAN BERSAMA

Dalam hati, aku merutuki mulutnya yang berdusta. Ia bicara pada mamah ku seolah olah dia adalah mertua paling baik se jagad raya.

Ia mengatakan pada mamah bahwa semuanya baik baik saja, dan aku sangat betah tinggal disini. Padahal, pada kenyataannya... Aku benar-benar ingin kabur dari sini.

Dasar mertua menyebalkan!!!

"Oh iya, bu besan... Nanti menginap atau pulang nih? " Tanya ibu mertua.

Mamah langsung menoleh ke arah ku, dan aku memberikan isyarat lewat mata ku, mamah harus menginap!!.

" Nggak tahu ya bu, nanti nanya sama papah nya Aleeza dulu. Saya kan hanya manut " Jawab mamah ku.

" Nanti kalau meginap, bagaimana kalau kita jalan jalan bareng nanti malam, sambil menikmati kuliner daerah sini yang pastinya berbeda dengan di tempat bu besan " Ucap Ibu mertua ku semangat.

" Iya deh bu... Tapi nggak janji ya.... " Jawab mamah.

Papa lagi asik ngobrol berdua bersama abah, sedangkan mamah ku dengan ibu mertua. Sementara aku dan mas reyhan, hanya sesekali menanggapi obrolan mereka.

" Oh
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status