Share

Bab 72

Rencana Alpha hancur begitu saja. Semua yang telah dia rencanakan ketika hendak meninggalkan rumah berantakan karena panggilan telpon dari Angel. Wanita itu mengatakan kondisi apartemen sedang tidak baik-baik saja. Beberapa pengawal ditemukan dalam kondisi tidak sadarkan diri di gudang basement. Angel sendiri juga tidak sadar bahwa dia tidur di sebuah mobil yang entah milik siapa dalam kondisi kurang baik. Dia meminta Alpha untuk segera datang melihat semuanya secara langsung.

Di sinilah Alpha sekarang. Menatap hampa lobi yang kacaunya seperti sehabis perang. Angel berdiri di hadapannya dengan kepala tertunduk, begitu juga dengan beberapa penjaga yang tampak penuh luka di wajahnya. Alpha melirik cctv yang terpasang di setiap sudut lobi. Setidaknya pasti ada sedikit rekaman yang bisa dijadikan bukti.

Namun untuk saat ini Alpha akan meminta penjelasan mereka terlebih dahulu. Apa yang terjadi pada mereka sehingga kondisinya tampak begitu memprihatinkan.

"Silahkan. Saya persilahkan kalian
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status