Share

Telik Sandi Sarpa

Angin pagi bertiup semilir. Suasana tenang meliputi pos penjagaan pertama yang sehari sebelumnya luluh lantak. Di lokasi tak terlihat lagi mayat-mayat pasukan Sriwijaya. Yang tersisa hanya puing-puing bekas gubuk jaga yang gosong terbakar.

Setelah berhasil membumihanguskan pos penjagaan pertama, Rajaputra Aruna memutuskan beristirahat semalam di bekas pos penjagaan pertama tersebut.

Keputusan Rajaputra Aruna dipengaruhi kemenangan yang baru saja ia dapatkan. Kemenangan atas pos penjagaan pertama pasukan Sriwijaya otomatis menaikkan moral tempur Rajaputra Aruna dan pasukannya.

Pagi itu, senyum Rajaputra Aruna terkembang lebar. Betapa tidak, kemenangannya dilengkapi dengan puluhan perahu yang berhasil dirampas dari pasukan Sriwijaya. Belum lagi kedatangan pasukan gelombang terakhir yang dipimpin Senapati Madya Sarpa kemarin sore juga makin menggenapi kebahagiaannya.

Kedatangan Sarpa dan ribuan prajurit yang terpaksa menempuh perjalanan darat karena ulah Tandrun Luah yang berhasil membak
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status