Share

Ancaman

“Kamu harus mengajariku cara melawan ilmu sihir” mendengar permintaan Li Mei, Long Wan mengangkat wajahnya. Sejenak keduanya saling menatap “Sebagai imbalannya, aku akan membantu menangkap si topeng tengkorak dan membersihkan namamu di hadapan Lin Lin!”.

“Baiklah, tanpa dimintapun aku ingin memberitahukan cara menghadapi sihir Jiang Shi. Dulu aku hampir bunuh diri gara-gara terpedaya oleh ilmu sihirnya. Kesaktian dia benar-benar sangat berbahaya, entah apa yang akan terjadi jika Jiang Shi sudah menyempurnakan semua ilmu hitamnya!”

“Sungguh, kamu mau mengajariku?” tanpa sadar Li Mei menggenggam jemari tangan Long Wan, hati pemuda itu kembali berdebar-debar tidak karuan. “Ia Mei, aku akan mengajarimu” “Terimakasih” Li Mei tersipu karena baru menyadari tingkahnya barusan.

“Sayang pedang pusaka milik guru tertinggal di markas si Topeng Tengkorak, awas saja semuanya akan aku adukan kepada guruku!” “Tapi ada baiknya juga pedang itu tertinggal, Mei” “Kenapa bisa begitu?” Li Mei mengerutkan k
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Sabam Silalahi
mantap bah
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status