Share

52. Kedatangan Pasukan Kerajaan Turana

Sehari kemudian, Panglima Amerya mendapatkan laporan dari para prajurit telik sandi, bahwa pasukan kerajaan Sirnabaya sudah mulai bergerak menuju ke wilayah perbatasan. Meskipun mereka belum mengetahui persis apa yang hendak dilakukan oleh pasukan tersebut.

Seiring demikian, Junada dan para prajurit senior kerajaan Sanggabuana telah membuat kesepakatan dengan pasukan prajurit pemberontak Sirnabaya untuk bersama-sama menghadapi kekuatan pasukan kerajaan Sirnabaya yang ada di wilayah perbatasan itu.

"Kita bergerak malam ini untuk menghadang rombongan pasukan Sirnabaya yang sudah mulai mendekati wilayah kedaulatan kerajaan Sanggabuana!" ujar Junada berbicara di hadapan panglima tertinggi dari kelompok pasukan pemberontak Sirnabaya.

Dia adalah Panglima Serta Madya, mantan punggawa kerajaan Sirnabaya. Ia bersama ratusan prajurit kerajaan tersebut telah keluar dari istana semenjak kekuasaan kerajaan Sirnabaya dipegang oleh Prabu Jala Sena.

"Baik, Panglima. Aku akan segera memerintahkan
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status