Share

Bab. 142 Liu Heng dicari

Wei Long menggila setelah melihat Liu Heng berada di depannya. Liu Heng tidak punya banyak waktu. Dia langsung maju dan menyerang Wei Long dengan berbagai jurus miliknya. Perubahan Iblis menarik perhatian banyak orang. Dia harus segera mengalahkan Wei Long. Sayangnya Wei Long bukan lawan yang mudah dikalahkan.

Wei Long kaget saat Tebasan Liu Heng menghilang tepat di depan dirinya dan muncul lagi setelah dua detik. Serangan itu berhasil melukai Wei Long. Liu Heng dengan penuh qi, dia melakukan jurus Tebasan Raja Neraka. Sebuah benda hitam menyelimuti pedang Liu Heng. Dia pun menebas ke arah Wei Long.

"Oh, ini kekuatan Iblis itu. Sangat mengejutkan," ucap Wei Long.

Dia tertarik. Wei Long menahan serangan Liu Heng dengan dua pedang miliknya. Kedua pedang Wei Long terpental. Itu membuat serangan Liu Heng mengenai dada Wei Long. Dada Wei Long terluka. Aura jahat tertinggal dan bercampur di darahnya. Liu Heng maju kembali dan mulai melakukan serangan lagi. Wei Long tersenyum. Dia menghent
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status