Share

28. Green Desain

Adam harus bekerja keras untuk menemukan beberapa orang yang memiliki lahan di sekitar Danau Kenanga. Dia sudah mendapatkan datanya dari Perangkat desa yang ditemuinya. Semua daftar itu dia catat dan sudah mengetahui rumah dan tempat tinggalnya. Bahkan, Adam pun mendapatkan semua nomornya.

Adam ingin cepat mengurus pembelian tanah-tanah itu. Lagian, tanah di sekitar Danau itu hanya tumbuh pohon dan ada pohon kelapa dan bahkan seolah jarang disambangi pemiliknya dan dibiarkan begitu saja. Sayang, keindahan dan kejernihan Danau Kenanga jarang ada orang yang mengetahuinya.

Hanya beberapa orang yang memiliki lahan di sekitaran Danau itu, memang masih banyak pohon dan rumput tebal juga. Mereka memiliki lahan itu sudah turun temurun, jadi mereka hanya memiliki semata dari warisan dan bingung hendak menggunakannya untuk apa.

Kesempatan bagus! Adam pun bergerak ke rumah orang yang bernama Wijaya. Dia memiliki lahan paling luas yaitu 10 Hektar, dan lahannya blok satu posisi semua dan dipinggir
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status