Share

65

Acara yang tadinya di persiapkan untuk merayakan ulang tahun Enes Tikta sekaligus pesta penyambutan Alona dan juga Elios, kini telah berubah menjadi ruang sidang yang meminta hukuman berat pada Alona karena sikapnya yang di nilai sombong karena berani melukai bahkan mencoba membunuh ayah dari anaknya sendiri, di tambah dia juga telah merusak tata krama kerajaan karena telah berani melahirkan anak haramnya serta membawanya untuk diperkenalkan pada semua orang.

Meski Elios memilki segudang prestasi, tapi dia tetap lahir tanpa adanya ikatan pernikahan.

Dari dulu, pihak kerajaan sudah menuliskan bahwa siapapun yang hamil di luar nikah lalu melahirkannya tanpa seorang Ayah, maka harus di usir karena menurut mereka itu bisa membawa kesialan. Jadi sudah sepatutnya Alona dan Elios harus di usir selamanya. Kecuali Alona mau menerima lelaki itu sebagai suami dan juga Ayah dari anaknya itu.

Akan tetapi, Alona menolaknya dengan tegas dan tetap bersikukuh bahwa pria itu bukanlah Ayah dari put
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status