Share

BAB 115 : Rasa Yang Asing

“Itu masalahku, Lenora. Kupikir kau tidak perlu mencampurinya,” Arion menjawab setelah ia terdiam sepersekian detik.

‘Tapi Arion, ini sudah terlalu lama.’ Suara di seberang sana tidak berputus asa. ‘Aku terpikir untuk mengundang mereka makan malam. Kapan kau bisa datang?’

Arion mengeratkan pegangannya pada ponsel. “Aku sibuk.”

‘Aku tahu kau sibuk, Arion. Tapi setidaknya luangkan waktu untuk pertemuan dua keluarga. Ini bukan masalah keluarga Goldwin saja, tapi keluarga kita juga akan terlihat buruk di hadapan publik.’

“Lenora, aku--”

‘Lakukanlah setidaknya satu kali saja. Kita makan malam dengan keluarga Goldwin. Mereka akan melihat bahwa kita masih memiliki rasa tanggung jawab.’ Lenora langsung memutus apapun penolakan Arion dan membuat pria itu merasa bersalah jika menolaknya.

‘Setelah makan malam itu, kau boleh sibuk lagi. Oke?’ bujuk Lenora.

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (4)
goodnovel comment avatar
reefisme
Haduh iya kaaa Awkwkwk ^,^
goodnovel comment avatar
reefisme
Iyaaah babang Arion emang se-sweet ituu ^,^
goodnovel comment avatar
Zhen Zhen
yaah gagal maning thorr
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status