Share

BAB 43 : Diteror

“Sudah semua?”

“Ya. Aku tidak membawa barang apapun. Bahkan tidak sadar saat dibawa ke sini,” Elara menjawab pertanyaan Jeanne.

Jeanne merapikan pakaian kotor Elara dan memasukkannya ke dalam tas kecil milik Jeanne. Elara memang telah diizinkan untuk keluar rumah sakit, karena tidak ada luka serius.

“Apa kau yakin tidak menginap dulu di tempatku?” Jeanne menawarkan lagi bantuan pada Elara. “Atau aku menginap di tempatmu?”

“Itu tidak perlu, J. Aku akan baik-baik saja. Selain terlalu banyak menelan air lewat hidung, tidak ada yang perlu dikhawatirkan sama sekali,” tolak Elara.

Mana bisa ia membiarkan Jeanne menginap di tempatnya tinggal sekarang? Untuk memberi tahu tempatnya pun Elara sungguh tak mau. Ia belum siap Jeanne mengetahui dirinya telah menikah.

“Tetap saja aku khawatir, El. Kalau kau enggan tidur di tempatku, biar aku menemanimu. Ok?”

“Tidak per--”

“Tidak perlu. Aku yang akan mengawasinya.” Ucapan Elara terpotong oleh suara berat dan rendah Arion.

Pria itu masuk ke dalam ruan
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (5)
goodnovel comment avatar
Latifa Edi
sy suka baca cerita ini seru lanjutin dong
goodnovel comment avatar
Jie Roe
ah dasar dianne,,,,, abaikan el
goodnovel comment avatar
widia windari
lu yg diteror knp nyariin El? kan lu yg cari gara2 nyemplungin elara
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status