Semua Bab ANAKNYA MIRIP SUAMIKU: Bab 31 - Bab 40
44 Bab
Part 31 Penyesalan
Anaknya mirip suamikuPart 31 Penyesalan. Tidak ada yang gratispov RatihYa Allah, tolong maafkan dosaku. Jika dulu aku terpengaruh mas Denis dan dikuasai nafsu karena perhatian atau rayuan mas Denis. Tidak dengan sekarang, aku hanya sekali melakukannya hingga Ayu ada di rahimku. Aku menyesal, aku sangat menyesal mengkhianati mbak Elya yang begitu baik bahkan lebih dari saudara kandung. Tapi sekarang ....Rasanya hatiku hancur saat melihat mbak Elya tahu. Apa lagi terputusnya tali persaudaraan ini. Inilah resiko dari perbuatanku, bahkan untuk membesarkan Ayu, aku harus berjuang tanpa suami. Mas Denis belum tentu bisa menafkahi Ayu, televisi mbak Elya saja sudah hilang dan bahkan mungkin sudah dijualnya. Mas Denis miskin karena ditinggal mbak Elya."Dikiranya dia wanita hebat bisa seenaknya bicara merendahkan orang." Nayla duduk bersilang kaki menumpahkan kekesalan."Tapi kita emang salah, Mbak," tukasku."Sekarang mau dapat uang dari mana? Aku sudah bilang kontrol bicaramu, padahal s
Baca selengkapnya
Part 32 Terjebak Cabe-cabean
Anaknya mirip suamikuPart 32 (terjebak cabe-cabean)Pov DenisKacau! Aku harus ambil hasil toko yang dikelola Reni. Uangku semakin menipis, kemarin hanya dapat empat juta dari jual televisi, itu pun aku jual murah karena kepepet. Ugrh!"Bagi rokokmu, Jhon," pintaku sambil duduk di teras. Beberapa gadis SMP memanjakan mataku melewati jalan depan rumah. Cantik-cantik imut, bikin gemes."Nih." Jhoni menyodorkan rokoknya.Kuterima rokok itu lalu menyalakan apinya."Banyak gadis ABG, ya, Jhon," ucapku sambil menghembuskan asap rokok. "Namanya juga masih pagi, pasti banyak yang ke sekolah, Mas."Menikmati rokok, apa salahnya menikmati gadis muda, toh sekarang aku butuh hiburan, kalau ke tempat Mia, pasti yang ditanya uang, sama seperti Susi. Kalau Reni, dari kemarin masih sebatas janji nikah, Susi ngancam bunuh diri jika aku menikahi kakaknya. Ribet, lebih baik aku menghindar dulu.Ponselku berdering, ada WA masuk dari Delima, segera kubaca dengan hati rindu bergelora.[Om, kangen nggak m
Baca selengkapnya
Part 33 Sial Lagi
Anaknya mirip suamikuPart 33 (Sial lagi)Pov Denis."Kamu kanapa, Mas?" tanya Jhoni.Aku diam berusaha menggapai kursi, duduk. Rasanya mukaku sakit semua."Loh, kok mobilmu nggak ada, Mas?" tanya Nayla berdiri di depan pintu melihat ke halaman depan.Aku masih diam, menarik napas panjang. Rasanya hidupku sial. Sial sekali, aku miskin, mobilku lenyap ...."Kok, nangis sih, Mas? Mukamu kenapa lebam?" Jhoni menyentuh pipiku."Sakit!" teriakku. "Baru juga menyentuh dikit, Mas.""Iya, sakit!" Dikiranya nggak sakit apa? Menggerakkan mulutku saja sangat sakit terasa. Tapi lebih sakit hatiku, mobilku ...."Kamu pasti dirampok, Mas. Ayo lapor polisi," tukas Nayla bersemangat."Iya, Mas, mobilmu hilang, mukamu bonyok, kita lapor, Mas." Kali ini Jhoni bersuara.Aku menyeka air mata dengan apa yang kualami hari ini. Semua yang kuinginkan tidak di dapat, tapi kesialan mengikuti setelah Elya mengusirku."Jangan nangis, Mas. Jadi laki nggak boleh cengeng! Ugh! Kok bisa-bisanya adikku terpikat ma
Baca selengkapnya
Part 34 Dimakan Tikus
Anaknya mirip suamikuPart 34 (Dimakan tikus)Pov Nayla"Mbak, aku butuh uang, dari pagi kami belum makan," ucap Ratih di ponsel.Siang ini setelah mas Denis dan suamiku pergi ke rumah mbak Elya. Aku duduk manis menunggu mereka sambil menikmati teh hangat dan bisciut. Sebentar lagi mereka pasti bawa uang banyak. Aku yakin karena mas Jhoni sangat menyayangiku."Nggak punya uang tapi bisa beli pulsa, jangan bohong, Rat," jawabku sambil mengunyah."Ini masih kuota gratis nelpon satu bulan yang kubeli dulu, Mbak. Tolong lah, kami lapar.""Minta Mas Denis lah, ia kan Bapaknya," jawabku sewot. Mereka yang punya anak, kok malah aku yang kasih makan. "Sudah kuhubungi, tapi ponselnya nggak aktif, atau bantuin aku minta ke mas Denis, Mbak.""Nanti kubilang, udah ya, aku sibuk nih," ucapku ingin menutup ponsel."Tungu tunggu, Mbak.""Apa lagi?""Tolong pinjami aku uang seratus ribu, atau lima puluh juga boleh." Huh! Lagi-lagi Ratih memohon. Sejak kapan ia punya mental pengemis. Menyusahkan aja
Baca selengkapnya
Part 35 Hah?
Anaknya mirip suamikuPary 35 (Hah?)Tinggal di ruko ini terasa lebih tenang. Hampir dua puluh tahun aku bersama mas Denis. Awalnya aku sangat bahagia, ditambah kehadiran Nana. Tak peduli status mas Denis bekerja dari modal orang tuaku, yang penting aku tidak kekurangan uang. Tapi, semua hanya palsu, dia memanfaatkan aku demi nafsu yang tak terlihat selama ini. Bodohnya aku, bahkan perselingkuhannya bersama orang-orang terdekat. Aku dimanfaatkan. Mungkin luka ini tak kan pernah sembuh, mungkin."Kok melamun, Ma?" "Ah, kamu, Na." Aku terperanjat. Ternyata Nana sudah duduk di kursi depan mejaku."Mama mikirin Papa, ya?" Mata Nana penuh selidik."Kamu sudah makan?" tanyaku mengalihkan pembicaraan."Udah, oh ya, Ma, kita jalan-jalan yuk?" "Ke mana?""Kemana aja, bosan di sini terus.""Kamu tidak suka tinggal di ruko? Maaf ya, Mama butuh waktu untuk balik lagi ke rumah lama kita. Banyak hal indah dan banyak juga hal paling menyakitkan.""Bukan gitu, Ma. Aku tak keberatan rumah kita di ko
Baca selengkapnya
Part 36 Musibah
Anaknya mirip suamikuPart 36 (musibah)Pov Jhoni"Kalau bukan karena baktiku pada suami, ogah bantuin kalian, mana uangku habis, antingku juga dijual." Nayla menghentakkan kaki saat melangkah masuk setelah kami pulang."Aduh Nay, suami tak jadi di penjara, seharusnya senang," ucapku berusaha sabar. Aku duduk sambil menahan nyerinya hidung akibat siku tangan. Sakit ...."Iya, Nay. Tolong ambilkan kain dan air panas, pipiku sakit ...." Mas Denis seperti sulit berucap. Kulihat lukanya bertambah parah."Ambil aja sendiri, aku udah bantuin bebaskanmu, Mas," jawab Nayla sewot.Semenjak hamil, istriku berucap selalu kasar. Aku maklum, mungkin bawaan hamil, tapi aku juga takut kalau ucapannya membawa petaka bagi anakku dalam kandungannya. Saat kunasehati, Nayla ngambek, bahkan bisa sampai dua hari. "Sudah, Mas, kamu urusin dirimu sendiri, istriku lagi hamil.""Sakit, Jhon. Bantuin gimana?" Mas Denis memegang pipinya. Lebam semua.Kenapa sial sekali nasibku. Semenjak mas Denis berpisah dari
Baca selengkapnya
Part 37 Episode 18+
Anaknya mirip suamikuPart 37 (episode 18 keatas )Pov DenisEnak saja Nayla berkuasa. Statusnya hanya istri Jhoni tapi seolah dia lah yang punya rumah. Dikiranya aku bodoh? Saat aku tak punya uang, mulutnya pedas seakan melupakan bantuanku selama ini. Awas kalian! Saat nanti aku punya uang, tak akan kuhiraukan meskipun kalian mengemis."Udah beberapa hari ini kamu sibuk amat, Mas?" tanya Reni saat aku duduk baru datang."Aku lagi nggak enak badan," jawabku sambil melihat kesekitar, Susi tidak terlihat."Tu mukamu kenapa?" Reni menatap wajahku. Bekas lebam belum hilang."Aku dirampok," alasanku. Terpaksa bohong, dari pada ketahuan main cabe-cabean."Dirampok? Trus apa yang hilang?""Mobilku.""Trus, sekarang kamu nggak punya mobil dong.""Iya ....""Udah lapor polisi?""Sudah," jawabku pelan."Yah, trus kita jalan-jalan naik apa dong.""Kita di sini aja, Ren.""Bosan di sini, aku butuh jalan-jalan juga, Mas.""Di kamar aja, bisa lebih bebas," rayuku. Namanya juga hasrat, kulihat Reni
Baca selengkapnya
Part 38 Keributan Dalam Karma
Anaknya mirip suamikuPart 38 ( keributan dalam karma )Pov Nayla"Api! Tolong padamkan apinya!"Aku terus berteriak menangis agar api itu secepatnya dipadamkan. Beberapa warga membantu mengambil air dan bahkan mobil pemadam kebakaran sudah diarahkan."Tenang Nay, tenang, ingat kamu lagi hamil," ucap mas Jhoni memegang kedua lenganku.Rasanya duniaku hancur. Hidupku perlahan menderita. Rumah satu-satunya yang kuharapkan untuk mendapatkan penghasilan, terbakar ulah kelalaianku. Untung putriku berhasil kubawa ke luar, kalau tidak bisa mati kami dibakar."Gimana mau tenang! Kita tinggal di mana Mas?" Panikku belum juga hilang."Kita bisa tinggal di mesjid untuk sementara.""Uh!" Kudorong mas Jhoni. "Mesjid! Lihat aku lagi hamil, kamu tega membawaku tinggal di mesjid," jawabku kesal."Tenang, Nay. Saat ini hanya itu yang sanggup kulakukan, atau kita balik kampungmu aja.""Mikir dong! Rumah orang tuaku sudah dikontrakkan, kita tinggal di mana lagi?""Kita cari kontrakkan murah di kampungmu
Baca selengkapnya
Part 39 Tak Sengaja Bertemu
Anaknya mirip suamikuPart 39 (Tak sengaja bertemu) "Maafkan aku, Bunda, aku bukan mencari keributan atau menuntut sesuatu. Aku hanya ingin bertemu Ayah kandungku, sebelum ibu meninggal hanya foto ini bukti wajah Ayahku."Aku tahu maksud Vina. Dari lahir tak pernah bertemu mas Denis, bahkan keberadaanya tidak diketahui. Entah masa muda apa yang dilakukan mas Denis dan ibu Vina hingga hamil saja tidak diketahui mas Denis."Tak masalah bagiku, lagian kami sedang proses cerai. Oh ya, Vina tinggal di mana?"Rasa penasaran membuatku bertanya. Vina terlihat gadis berpendidikan, cara pakaian dan berucap pun sangat sopan."Kebetulan ini hari ke tigaku di kota ini. Aku pindah tugas di salah satu rumah sakit. Aku ngontrak di jalan Juanda nomor 5, Bunda.""Sepertinya Nak Vina seorang dokter?" Aku menerkanya, takut juga salah makanya bertanya."Betul Bunda, aku dokter bedah." Vina tersenyum menanggapinya."Hebat, ibumu sangat hebat membesarkanmu bisa jadi dokter."Percakapan ini terasa hangat. V
Baca selengkapnya
Part 40 Kesenangan yang Menghancurkan
Anaknya mirip suamikuPart 40 (kesenangan yang menghancurkan)Khusus 18 !!Part ini terinspirasi dari kisah nyata dalam sebuah kasus yang ditangani seorang teman. Sebelumnya juga ada part "Dilaporkan KDRT?" itu juga bentuk kasus lainnya. Selamat membaca😊----Pov DenisMau apa aku sendirian di sini. Bosan, yang ada cuma wanita penyakitan yang bucin. Tak bisa melepaskan hasrat. Kalau bukan karena butuh uang dan tempat tinggal, ogah tinggal bersama Reni."Mas! Mas! tolong aku."Terdengar Reni memanggil dari kamar. Huuuh! Mau apa lagi dia. Tidak tau aku lagi merokok dan minum kopi. Baru juga santai pulang mengantarinya berobat. Merepotkan saja!Aku bangkit dan melangkah ke kamar. Di ambang pintu kamar kulihat Reni terbaring di tempat tidur, wajahnya pucat dan bertambah kurus. "Apa Ren?" tanyaku sambil menghisap rokok."Tolong ambilin aku minum, Mas." Reni menujuk ke meja kecil yang terletak di sudut kamar. Ada teko air dan gelas.Terpaksa deh, kalau bukan karena satu atap, malas sekal
Baca selengkapnya
Sebelumnya
12345
DMCA.com Protection Status