Share

Bab 47. Menjaga Kepercayaan

"Kenapa Mommy?" Kenzie bertanya padaku dengan wajah bingung.

Aku tersadar dari lamunanku dan mencoba memberikan jawaban agar tidak mengkhawatirkannya. "Tidak apa-apa, Sayang"

Kemudian, aku meletakkan ponsel di dalam tas dan akan bergegas pergi ke bagian administrasi. "Mommy akan ke bagian administrasi dulu, ya?"

Kenzie mengangguk dan setuju akan hal tersebut.

Ketika aku hendak melangkah ke luar, tiba-tiba Keenan sudah berada di hadapanku, dan berkata, "Tidak perlu, biar aku saja"

Aku merasa ragu dengan usulannya dan mencoba menolaknya. "Tapi …," ujarku.

Namun, Keenan dengan tegas dan menatapku sambil berkata, "Kamu bereskan saja barang-barang yang akan dibawa pulang. Biar aku yang kebagian administrasi." Meskipun ragu, aku merasa terharu dengan ketegasannya.

"Baiklah."

Akhirnya, aku pun setuju dan Keenan pergi ke bagian administrasi. Sementara itu, aku memenuhi permintaannya untuk membereskan barang-barang yang akan kami bawa pulang dari rumah sakit. Aku merasa lega karena hari ini p
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status