Share

68. Keluar Persembunyian

Jantung Rengganis berdetak cepat, panik sudah pasti, dia tidak pernah berada di keadaan yang sungguh sangat membuat dirinya takut akan kematian.

“Jangan panik Rengganis, kibaskan selendang merah untuk menghalau semua pohon yang jatuh!” Suara Nyi Gendeng Sukmo terdengar lantang.

“Hyat! Hiat!” teriak Rengganis lantang lalu dia mengibaskan selendang merah ke arah pepohonan yang hampir menimpa tubuhnya.

Blar! Brak! Pohon tersebut terpental menjauh. Nyi Gendeng Sukmo tersenyum melihat Rengganis berhasil menghalau. ‘Gadis yang pintar,’ gumam Nyi Gendeng Sukmo. Wanita tersebut kemudian melangkah mendekat ke arah Rengganis dengan mengulas senyum. Rengganis terengah-engah sembari mengurut dada, menetralisir tubuhnya yang sedang terguncang lantaran insiden yang sebenarnya tidak dia sadari sebelumnya.

“Nyi aku berhasil,” kata Rengganis bersemangat.

“Kau murid yang luar biasa Rengganis,” kata Nyi Gendeng Sukmo.

Demit tersebut mengingat betapa susahnya dia dahulu
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Kiki Sulandari
Rengganis telah berhasil menguasai jurus dari Nyi Gendeng Sukmo,& keluar dari tempat persembunyiannya...... Apa yg akan permaisuri Rengganis lakukan selanjutnya?
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status