Share

Menemui CEO Athena Corporation

Krishna memasuki kantor Athena Corporation bersama Farel. Keduanya disambut tatapan sinis para karyawan yang memang terkenal judesnya.

“Selamat siang. Kami dari PT Sanjaya dan K2 Company, ingin bertemu dengan CEO. Apa beliau ada?”

Krishna berusaha tersenyum pada wanita yang kebetulan berbincang dengan beberapa orang. Namun, senyuman itu hanya dibalas tatapan.

“Hari ini CEO ada rapat sampai sore, tidak bisa diganggu. Silakan kembali Minggu depan,” ujar seorang wanita, memerhatikan ponsel setelah memberi perintah pada yang lain untuk pergi.

“Apa? Minggu depan? Lama sekali.” Farel mengeluh. Ia tak punya banyak waktu untuk segera mendapatkan kerja sama dengan Athena Corporation sesuai kesepakatan.

“Memang kau siapa? Kau CEO di tempatmu bekerja?” Wanita itu meneliti setiap ekspresi Krishna dan Farel yang langsung gelagapan.

“Ah, ti-tidak. Kami hanya Sekretaris,” jawabnya, meringis. Wanita itu langsung pergi tanpa bicara la
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status