Share

Chapt 35

Hari yang ditunggu datang juga, Mazaya kini tengah mengenakan Kebaya berwarna hijau. Tidak lupa dengan make up natural look menambah keayuan wajahnya.

Prosesi dilaksanakan dengan lancar, Mazaya lulus dengan nilai terbaik. Kini ia tengah berada didepan Gedung Rektoral untuk berfoto bersama Keluarga dan kerabat terdekat, namun seseorang yang ia tunggu belum juga menampakkan hidungnya.

Zafir yang mengetahui hal itu, ia mengalihkan perhatian Mazaya dengan memperbanyak foto. Terlebih Liam dengan absurdnya mengirimkan karangan bunga ke Kampus ternama tersebut untuk menyambut kelulusan sang Adik Ipar, hingga akhirnya karangan bunga itu menjadi spot utama untuk berfoto.

"Ahem.. kita fotonya udahan aja kali ya, pangeran berkuda putihnya udah dateng." Celetuk Mafaza.

Betul saja, seorang pria berjalan mendekati Keluarga Burhan dengan bucket bunga ditangannya. Mazaya mengetahui hal itu sontak tersipu malu saat saudara kembarnya terus menerus meledeknya. Daffa
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status